Berita BBVet Maros

Baca berita, kegiatan, pengumuman terbaru dari Balai Besar Veteriner Maros

Tim Gabungan Lakukan Penyelidikan Kasus Dugaan PMK di Gowa
Selengkapnya

Tim Gabungan Lakukan Penyelidikan Kasus Dugaan PMK di Gowa

Gowa, Sulawesi Selatan – Menindaklanjuti laporan dugaan kasus penyakit mulut dan kuku (PMK) yang masuk melalui Sistem Informasi Kesehatan Hewan Nasional (Isikhnas), Balai Besar Veteriner Maros (BBVet Maros) bersama dengan Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten Gowa segera menerjunkan tim gabungan untuk melakukan penyelidikan epidemiologi di lapangan. Dalam rangka mencegah penyebaran lebih lanjut, tim gabungan langsung […]

Peternak Demo Buang Susu, Satgas Pangan Polri Turun Tangan
Selengkapnya

Peternak Demo Buang Susu, Satgas Pangan Polri Turun Tangan

Jakarta – Pemerintah melalui Satgas Pangan Polri dan Kementerian Pertanian menunjukkan komitmennya untuk melindungi peternak sapi perah dari kerugian berkelanjutan. Upaya ini dilakukan dengan monitoring keamanan, mutu, dan penyerapan susu segar di beberapa wilayah di Jawa Timur dan Jawa Tengah, seperti Boyolali, Blitar, dan Pasuruan. Langkah ini diambil setelah aksi protes para peternak pada November […]

Upaya Kementerian Pertanian Dorong Produksi Susu dan Daging Sapi Nasional
Selengkapnya

Upaya Kementerian Pertanian Dorong Produksi Susu dan Daging Sapi Nasional

Jakarta – Kementerian Pertanian (Kementan) terus memperkuat kolaborasi dengan berbagai kementerian dan lembaga guna meningkatkan produksi susu dan daging sapi nasional. Langkah ini merupakan bagian dari dukungan terhadap Program Makan Bergizi Gratis (MBG) sekaligus upaya mengurangi ketergantungan pada impor. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementan, Agung Suganda, menyebutkan bahwa kebutuhan susu nasional pada tahun […]

Sosialisasi Keamanan Pangan Hewani untuk Dukung Program Makan Bergizi (MBG)
Selengkapnya

Sosialisasi Keamanan Pangan Hewani untuk Dukung Program Makan Bergizi (MBG)

Yogyakarta – Kementerian Pertanian (Kementan) melalui Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (Ditjen PKH) terus menggalakkan sosialisasi keamanan pangan hewani sebagai bagian dari upaya mendukung Program Makan Bergizi (MBG). Inisiatif ini merupakan langkah strategis untuk memastikan masyarakat mendapatkan sumber protein hewani yang aman, sehat, dan berkualitas. Salah satu kegiatan penting dalam sosialisasi ini adalah webinar […]

Mengenal Penyakit Ngorok (SE) dan Upaya Pencegahannya
Selengkapnya

Mengenal Penyakit Ngorok (SE) dan Upaya Pencegahannya

Haemorrhagic Septicaemia atau Septicaemia Epizootica (SE), dikenal di Indonesia sebagai penyakit ngorok, merupakan penyakit yang disebabkan oleh bakteri Pasteurella multocida. Penyakit ini sangat fatal, akut, dan dapat menyebabkan kematian mendadak pada sapi dan kerbau dengan tingkat morbiditas dan mortalitas yang tinggi. Gejala dan Dampak Penyakit SEPenyakit ngorok menyerang saluran pernapasan, menyebabkan sepsis dan gangguan pernapasan […]

Kementan Respons Cepat Kasus Kematian Kerbau di Bengkulu
Selengkapnya

Kementan Respons Cepat Kasus Kematian Kerbau di Bengkulu

Bengkulu – Kementerian Pertanian (Kementan) bergerak cepat menanggapi kematian sejumlah kerbau di Kota Bengkulu dengan mengirimkan Tim Investigasi Penyakit Hewan dari Balai Veteriner (BVet) Lampung. Tim tersebut tiba pada 7 Desember 2024 dan langsung melakukan pemeriksaan lapangan, pengambilan spesimen, serta analisis lingkungan untuk mengidentifikasi penyebab kematian. Direktur Kesehatan Hewan Kementan, Imron Suandy, menyatakan bahwa dari […]

Bangkitkan Persusuan Nasional, Kementan Perkuat Kemitraan Industri dan Peternak
Selengkapnya

Bangkitkan Persusuan Nasional, Kementan Perkuat Kemitraan Industri dan Peternak

Jakarta – Industri persusuan nasional mendapat perhatian serius dari Kementerian Pertanian menyusul dampak Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada 2022. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (Ditjen PKH), Agung Suganda, menyampaikan bahwa sektor ini harus segera bangkit untuk memenuhi kebutuhan susu nasional yang terus meningkat.“Wabah PMK menurunkan populasi sapi perah lebih dari 10 persen dan […]